Paris – Sejumlah LSM lingkungan di Brasil mendesak Uni Eropa untuk mengeluarkan undang-undang agresif yang melarang semua impor yang terkait dengan deforestasi. Surat dari 34 organisasi dilayangkan ketika para menteri lingkungan Uni Eropa bersiap untuk bertemu pada hari Kamis di Brussels yang bakal membahas pelarangan produk yang memicu deforestasi, termasuk […]
Hari: 16 Maret 2022
Jakarta: Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengatakan, pemerintah akan memberikan subsidi terhadap harga minyak kelapa sawit curah sebesar Rp14.000/liter. Sebelumnya, subsidi ini hanya diberikan untuk minyak goreng kemasan sederhana. “Kemudian dengan memperhatikan situasi global, dimana terjadi kenaikan harga-harga komoditas termasuk minyak-minyak nabati dan didalamnya juga termasuk minyak kelapa sawit, […]
Jakarta: Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi, Usaha Kecil, dan Menengah (PPKUKM) DKI Jakarta meminta kepada seluruh produsen untuk menyiapkan stok untuk mengatasi kelangkaan minyak goreng di wilayah DKI Jakarta. Untuk itu, para produsen diharuskan memenuhi stok 350.000 liter minyak goreng murah per bulan selama enam bulan ke depan. Kewajiban ini salah […]
Tangerang: Tim Detasemen Khusus (Densus) 88 Anti Teror menangkap pria terduga teroris bernisial TO di Perumahan Samawa Village, Sepatan Timur, Kabupaten Tangerang, Banten, Selasa (15/3/2022). Kepala Biro Penerangan Masyarakat (Karo Penmas) Divisi Humas Polri Brigjen Pol Ahmad Ramadhan menyebut, tersangka TO diduga merupakan anggota kelompok Jemaah Islamiyah (JI). “Iya benar […]
Jakarta – Direktorat Siber Nasional Israel mengatakan bahwa negara itu mengalami serangan siber pada hari Senin yang secara singkat melumpuhkan sejumlah situs web pemerintah. “Dalam beberapa jam terakhir, serangan DDoS telah diidentifikasi pada penyedia komunikasi yang sebagai akibatnya, untuk waktu yang singkat mencegah akses ke sejumlah situs, termasuk situs pemerintah,” […]
Jakarta – Direktorat Siber Nasional Israel mengatakan bahwa negara itu mengalami serangan siber pada hari Senin yang secara singkat melumpuhkan sejumlah situs web pemerintah. “Dalam beberapa jam terakhir, serangan DDoS telah diidentifikasi pada penyedia komunikasi yang sebagai akibatnya, untuk waktu yang singkat mencegah akses ke sejumlah situs, termasuk situs pemerintah,” […]
Jakarta: Ketua Majelis Permusyawaratan Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) Bambang Soesatyo menilai, pemindahan dan pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara di Penajam Paser Utara (PPU), Kalimantan Timur (Kaltim), sudah tepat. Pria yang biasa disapa Bamsoet ini mengungkapkan, saat ini kemampuan Jakarta untuk menyangga dan menyediakan layanan sebagai Ibu Kota Negara, semakin […]